Berapa harga yang ditawarkan untuk paket ini ?
swipe tabel untuk melihat harga
2 Person | 3 Person | 4 Person | 5 Person | 6 Person | 7 Person | 8 Person | 9 Person | 10 Person | 11 Person | 12 Person |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
2,470,000 | 2,010,000 | 1,780,000 | 1,645,000 | 1,635,000 | 1,755,000 | 1,675,000 | 1,610,000 | 1,555,000 | 1,515,000 | 1,475,000 |
/ orang | / orang | / orang | / orang | / orang | / orang | / orang | / orang | / orang | / orang | / orang |
Jadwal dan obyek wisata dalam paket wisata malang ini tidak mengikat dan bisa disesuaikan kembali sesuai kebutuhan
* Jam Makan Malam & Makan siang yang tidak termasuk dalam paket menyesuaikan kondisi di lapangan,anda akan diantar ke RM lokal Setempat
1. Mobil Wisata Avanza/xenia all new/luxio/Elf Pariwisata/Toyota Hiace disesuaikan jumlah peserta (Sudah Termasuk Biaya BBM & Sopir)
2. Tiket Masuk Wisata Jatimpark
3. Tiket Masuk Wisata Museum Angkut
4. Tiket Masuk Wisata Air Terjun Coban Rondo
5. Tiket Masuk Wisata Taman Langit & Gunung Banyak
6. Tiket Masuk Wisata The Onsen Resort
7. Tiket Masuk Wisata Petik Apel & Selecta
8. Tiket Masuk Wisata Kp Warna Warni
9. BreakFast Hotel 2 x
10. Service Makan 6 X di RM Lokal – Opsional
11. Akomodasi Hotel 2 Malam Sesuai Pilihan
12. Air Mineral 600ml/hari/org
13. Sopir Merangkap Guide
14. Parkir & Retribusi
Note :
Apabila Total peserta Genap Kamar Hotel akan diisi 2 orang perkamar
Apabila Total Peserta Ganjil maka Salah Satu kamar akan diisi 3 orang (+Extrabed )
Jumlah Peserta 2-5 Orang Kendaraan Avanza/Xenia
Jumlah Peserta 6 Orang Kendaraan Luxio/Innova
Jumlah Peserta 7-12 orang Kendaraan Toyota Hiace/Elf
1. Tiket Kereta/Pesawat dari dan ke Kota Asal Peserta
2. Airport Tax
3. Pengeluaran pribadi selama tour (laundry, mini bar, dll)
4. Tipping guide dan driver ( Sukarela )
5. Biaya Lain di Luar Itinerary/Jadwal yg sudah ditentukan
6. Biaya Naik kuda/Ojek – Transportasi opsional
Kategori Anak Anak :
1. Anak-Anak Diatas 5 Tahun dikenakan harga dewasa
Include : Bed atau Extrabed & breakfast Hotel
2. Anak-Anak di bawah 5 tahun tinggi diatas 80 Cm 50% Harga Dewasa
Exclude : Bed atau Extrabed & Breakfast Hotel
3. Anak-anak dibawah 5 tahun tinggi dibawah 80 Cm ( Bayi ) Free
1. Harga berlaku untuk penjemputan Area Malang-Antar Jemput Surabaya dikenakan biaya tambahan Rp. 450.000/Rombongan
2. Berlaku untuk orang Indonesia – WNI
Paket Ini tidak berlaku Untuk : Group/Corporate – Untuk penawaran Group/Corporate silahkan hubungi Customer service kami.
*Harga Paket Wisata Malang Batu Bromo tidak berlaku untuk periode High Season ( Idul Fitri, Natal & Tahun Baru )
Kurang Cocok dengan Itinerary, Destinasi tour yang kami berikan? Silahkan coba membuat trip versi anda sendiri dengan klik tombol dibawah
Apakah trip berangkat tiap hari?
Iya Trip berangkat setiap hari sesuai dengan keinginan kamu
Meeting poin/penjemputan peserta dari mana saja?
Area penjemputan meliputi Kota Malang, Batu, Surabaya dan sekitarnya dan lokasi penjemputan sesuai request kamu
Apakah destinasi dan itinerary masih bisa dimofikasi?
Iya tentu bisa, destinasi dan itinerary bisa dirubah sesuai kebutuhanmu
Kenapa harga perorang dengan jumlah peserta 7/8/9 orang lebih mahal dari 6 orang ?
Harga ditentukan oleh jenis kendaaraan pada saat tour, untuk peserta 7 keatas orang menggunakan elf/hiace yang tentu biayanya lebih besar apabila di bagi 7/8/9 orang
ethaboreel
Des 2017 pernah ke Bromo bersama Nusantara trip. Gak nyesel . Pelayanannya keren. Ramah. Baik hati. Jadi pengen ikutan lagi bersama Nusantara trip deh
Assalamualaikum...
Kami atas nama keluarga besar seksi pengukuran BPN Bantul, berterima kasih sebesar-besarnya kepada *Nusantara trip* yang telah membantu mensukseskan mewujudkan acara kami dengan tema *sik penting pigenik*
Alhamdulillah... Semua senang, semua happy
Maaf apabila dari kami panitia dan peserta piknik ada kata dan tindakan yg kurang berkenan
Semoga bertemu kembali di next trip yg lebih baik dan pastinya happy ..
Maturnuwun
Br aja sampai rumah dr ikut Open Trip ke Bromo nya Nusantara Trip
Terimakasih utk crew nusantara trip, trip nya nyaman & menyenangkan
Keluarga seneng bgt karna pelayanan nya maksimal & sabar semua crew nya. Semoga bs sering ikut OT disini